Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji Hadiri Haornas XXXIX 2022

- Jurnalis

Jumat, 9 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balikpapan – Wajah sumringah nampak dari raut Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji, saat menghadiri puncak peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) XXXIX Tahun 2022 di Stadion Batakan Balikpapan, Jumat, 9 September 2022.

Sebagaimana kita ketaui bersama, pandemi telah mengahantui dunia, tak terkecuali Bumi Etam dalam kurun waktu beberapa tahun terakhir. Harapan dan optimisme kembali muncul perlahan. Saat melihat puncak Haornas XXXIX, Seno Aji menilai, semangat masyarakat untuk bangkit dari pandemi terus meningkat.

Wakil Ketua DPRD Kaltim Seno Aji (kiri) saat menghadiri Hoarnas XXXIX di Balikpapan. [Ist]
Peringatan Haornas juga dihadiri langsung oleh Wakil Presiden RI KH Ma’ruf Amin, bersama istri Hj Wury Ma’ruf Amin, serta Menteri Pemuda dan Olahraga Zainuddin Amali, Gubernur Kaltim Isran Noor, Wali Kota Balikpapan Rahmad Masud, jajaran Forkopimda Kaltim serta para gubernur/kepala daerah se-Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disampaikan anggota Fraksi Partai Gerindra DPRD Kaltim tersebut, puncak Haornas ini diwarnai dengan penampilan senam kesegaran jasmani oleh siswa-siswa SMA Balikpapan.

“Ini menandakan bahwa kita ingin bumi etam ini menjadi sehat kembali setelah sekian lama terpuruk oleh covid-19,” ujarnya.

Anggota DPRD Kaltim dari daerah pemilihan Kutai Kartanegara tersebut berharap, dengan momentum Haornas ini, kesehatan Kaltim bangkit dan masyarakat juga sehat, dan itu akan kembali menggairahkan baik pendidikan maupun usaha yang ada di Kaltim.

“Tingkat perekonomian tumbuh dan Kaltim bisa berdaulat seperti yang dicanangkan oleh Gubernur,” kata Seno.

“Dengan peringatan Haornas ini, kebangkitan olahraga di Kaltim pun juga ikut terangkat,” tandasnya. Lana/Adv/DPRD Kaltim)

Berita Terkait

Puji Setyowati Dorong Finalisasi Perda Gender
Puji Setyowati Dorong Guru di Kaltim Tingkatkan Kemampuan Teknologi untuk Pendidikan Masa Depan
Sutomo Jabir Desak Penyelesaian Jembatan Sei Nibung di Kutai Timur Sebelum 2024
Harun Al Rasyid Puji Pendekatan Humanis Satpol PP Bontang dalam Penegakan Perda
Pansus Ranperda Fasilitasi Pesantren Kaltim Kaji Ruang Lingkup Kewenangan
Komisi IV DPRD Kaltim Dorong Pengarusutamaan Gender Melalui Sinergi OPD
Baharuddin Demmu Melakukan Reses Masa Sidang III Tahun 2023 di Desa Bakungan
Anggota DPRD Kaltim Optimis RDTR Akan Lindungi Hutan Ibu Kota Nusantara dari Degradasi
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 3 November 2024

Ketua Tim Pemenangan Edi-Rendi; Pilkada Kukar 2024 Sejuk, Apresiasi KPU dan Bawaslu

Kamis, 10 Oktober 2024

Terkonfirmasi, Junaidi Dapat Tugas Dan Amanat Jadi Ketua DPRD Kukar 2024-2029

Jumat, 4 Oktober 2024

Edi Damansyah Siapkan Program Umrah, Pendidikan Gratis, dan Berobat Cukup Bawa KTP

Minggu, 10 September 2023

Tumpah Ruah Ribuan Warga Samarinda Seberang Ikuti Jalan Sehat Bersama Energi Baru Samarinda

Rabu, 6 September 2023

Pegadaian Resmi Jadi Sponsor Utama “Pegadaian Liga 2 Musim 2023/2024”

Selasa, 8 Agustus 2023

Ingat Ya, Jangan Asal Transfer! Pegadaian Himbau Masyarakat Untuk Hati-Hati Akan Hal Ini

Minggu, 21 Mei 2023

Ini Sosperda Dilaksanakan Baharuddin Demmu Dihadiri Ratusan Warga

Kamis, 4 Mei 2023

Peduli Pembangunan Kaltim, Mubes IV Paguyuban Dayak Kenyah Turut Dihadiri Wakil Ketua DPRD Kaltim

Berita Terbaru