HUT Kemerdekaan RI, Makmur HAPK Ajak Masyarakat Tersinspirasi Perjuangan Para Pahlawan

- Jurnalis

Rabu, 17 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samarinda – Ketua Makmur HAPK mengajak masyarakat untuk mengambil inspirasi dari pejuang kemerdekaan, pahlawan bangsa yang membawa Indonesia merdeka.

Hal itu ia sampaikan kepada wartawan, usai mengikuti upacara HUT ke-77 kemerdekaan RI di Gelora Kadrie Oneng GOR Sempaja, Kota Samarinda, 17 Agustus 2022.10.1

“Apa yang telah dilakukan pendahulu kita, harus menjadi penyemangat kita dalam mengisi kemerdekaan ini,” kata Makmur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua DPRD Kaltim Makmur HAPK. [Ist]
Semangat gotong-royong, semangat kebersamaan antar sesama, semangat persatuan, merupakan hal yang Makmur tekankan, untuk menjadi insprasi kita dalam merayakan kemerdekaan RI.

Dia juga berpesan kepada generasi muda, dan masyarakat pada umumnya. Agar pada momen bersejarah ini, kita tidak terjebak pada acara seremonial belaka. Dia kembali menekankan, mereflesikan upaya para pahlawan dan menjadikan para pahlawan inspirasi kemerdekaan bangsa ini.

Selain Makmur, Wakil Ketua DPRD Kaltim, Seno Aji menyampaikan agar makna HUT ke-77 RI terlebih Provinsi Kaltim harus lebih berbenah, mengingat dalam beberapa waktu yang akan datang agenda besar akan dihadapi yaitu perpindahan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

“Seperti tata kelola pemerintahan dan sektor-sektor pariwisata kita mulai memperhatikan hal itu,” kata Seno. (Lana/Adv/DPRD Kaltim)

Berita Terkait

Puji Setyowati Dorong Finalisasi Perda Gender
Puji Setyowati Dorong Guru di Kaltim Tingkatkan Kemampuan Teknologi untuk Pendidikan Masa Depan
Sutomo Jabir Desak Penyelesaian Jembatan Sei Nibung di Kutai Timur Sebelum 2024
Harun Al Rasyid Puji Pendekatan Humanis Satpol PP Bontang dalam Penegakan Perda
Pansus Ranperda Fasilitasi Pesantren Kaltim Kaji Ruang Lingkup Kewenangan
Komisi IV DPRD Kaltim Dorong Pengarusutamaan Gender Melalui Sinergi OPD
Baharuddin Demmu Melakukan Reses Masa Sidang III Tahun 2023 di Desa Bakungan
Anggota DPRD Kaltim Optimis RDTR Akan Lindungi Hutan Ibu Kota Nusantara dari Degradasi
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 15 Maret 2024

Pegadaian Area Samarinda Gelar Festival Ramadhan

Kamis, 14 Maret 2024

Dedikasi Edi Damansyah Membangun Ketahanan Pangan: Kisah Transformasi Pertanian Kutai Kartanegara

Kamis, 14 Maret 2024

Transformasi Pertanian Kutai Kartanegara: Peran Penting Bupati Edi Damansyah

Jumat, 23 Februari 2024

Pegadaian Samarinda Bagikan Ratusan Makanan untuk Masyarakat

Minggu, 5 November 2023

Kaleidoskop Bulan Oktober 2023  Kukar

Selasa, 31 Oktober 2023

PT Pegadaian Gelar TGSC 2023 di Unmul

Minggu, 29 Oktober 2023

Layanan Bantuan Hukum Gratis untuk Warga Kaltim, Baharuddin Demmu Sosialisasi di Desa Bukit Pariaman

Sabtu, 28 Oktober 2023

Wakil Bupati Kukar Serukan Semangat Juang Pemuda di Tengah Hadirnya IKN dalam Peringatan Hari Sumpah Pemuda

Berita Terbaru

Pegadaian Area Samarinda Gelar Festival Ramadhan (ist)

Advertorial

Pegadaian Area Samarinda Gelar Festival Ramadhan

Jumat, 15 Mar 2024